Minggu, 06 Februari 2011

Mengenal macam-macam bisnis online

Mengais uang recehan di internet mungkin sudah tidak asing lagi dengan istilah-istilah di bisnis online. Tetapi bagi yang baru menggelutinya beberapa hari mungkin masih belum mengerti. Nah, disini saya akan menjelaskan Mengenai macam-macam bisnis online.

Bayak sekali macam-macam bisnis online, mungkin sangat banyak, tetapi saya hanya akan membahas yang paling sering ditemui saja. Macam-macam bisnis online diantaranya adalah:

1. Pay Per Click(PPC)
Pay Per Click ini adalah, kita hanya akan dibayar jika ada pengunjung blog kita yang meng-klik iklan tersebut.

2. Paid To Review(PTR)
Kalo yang ini, kita hanya akan dibayar jika kita memposting sesuatu dinlog kita sesua yang advertiser(Pengiklan) minta.

3. Paid To Click(PTC)
Kalo yang ini hampir sama dengan PPC, cuma kalo PPC kita harus menunngu sampai orang lain mengklik iklan kita, kalo PTC malah kita yang harus mengklik iklan yang disediakan.

4. Cost Per Mile(CPM)
Kalo yang ini gampang sekali, kita akan dibayar apabila pengunjung me-load iklan yang ada. Apabila tidak diklik anda tetap akan mendapatkan income.

Mungkin itu saja macam-macam bisnis online yang sering beredar di dunia maya. Kalau kalian optimistis dan tidak gampang menyerah anda pasti akan sukses di bidang ini, seperti halnya para master.

1 comments:

kisah abu nawas mengatakan...

salam sob
thakns nih sharenya

Posting Komentar

Gimana pendapat kamu tentang artikel ini? Komentar aja disini, tapi yang sopan yah.. Jika sempat saya akan berikan komentar balik bagi kalian yang berkomentar di artikel ini.. Monggo bila berkenan di klik iklannya.. hehe