Minggu, 17 Oktober 2010

Mengirim SMS Dengan Huruf Terbalik

Bagi kalian yang suka jahil, aplikasi mengirim SMS dengan huruf terbalik bisa menjadi pilihan. Ketika kalian mengirim SMS ke teman kalian maka hurufnya akan menjadi terbalik. Cara agar kalian bisa men-jahili teman kalian dengan mengirim SMS dengan huruf terbalik adalah kalian harus mendownload software yaitu R-Bud.

Cara memakainya sangat mudah, Untuk mengirim SMS dengan huruf terbalik kalian cukup dengan membuka aplikasi R-Bud lalu kalian tekan New Message, lalu isikan dengan pesan yang akan di kirimkan ke teman kalian dengan huruf terbalik.

Klik DISINI untuk mendownload R-Bud. Aplikasi ini bisa dipasang di semua handphone yang mendukung java.

6 comments:

Manchester United Indonesia mengatakan...

boleh mau dicoba..
hahaha mantep nih buat jahilin teman..
thx kawan, berguna banget nih
tetap semangat yah

FaDhLi mengatakan...

wah...udah lma ne saya g ngunjungi blog ini..hehehe :D

Anonim mengatakan...

rafli ga ikutan kompetisi blog tentang aplikasi hape? Maen ke blog saya aja utk detailnya.
Adit38

tomo mengatakan...

berkunjung

mawardi mengatakan...

terima kasih infonya,saya belum membeli HP merek tersebut

Let's Share Together mengatakan...

thanks bos infonya :)
keep postingh ya :)

Posting Komentar

Gimana pendapat kamu tentang artikel ini? Komentar aja disini, tapi yang sopan yah.. Jika sempat saya akan berikan komentar balik bagi kalian yang berkomentar di artikel ini.. Monggo bila berkenan di klik iklannya.. hehe